Breaking News

Isekai Ojisan mendapatkan Adaptasi Anime

El manga Isekai Ojisan podría tener una adaptación al anime - Akihabara  Cultura Japonesa

            Pada hari Jumat(18/06/2021) Kadokawa mengumumkan bahwa manga "Isekai Ojisan" karya Hotondoshindeiru resmi mendapatkan adaptasi anime. Ditampilkan PV, dimana seorang pewawancara menanyakan pendapatnya kepada seorang pria secara acak tentang cerita isekai dan manga "Isekai Ojisan" secara khusus, sebelum mengatakan bahwa manga tersebut akan mendapatkan adaptasi anime. Namun, pria itu merasa bahwa pengumuman itu adalah "berita palsu."

 

Sinopsis:

         Tujuh belas tahun yang lalu, paman Takafumi mengalami koma setelah tertabrak truk, tetapi sekarang dia telah tersadar dari komanya tersebut. setelah Pamannya itu sadar, Takafumi menemukan dua hal aneh pada Pamannya: pertama Pamannya sangat menyukai video game di atas segalanya, dan saat koma, pamann7a benar-benar dipindahkan ke dunia lain sebagai pahlawan! Sekarang, Takafumi tidak hanya harus sekamar dengan seorang paman yang benar-benar ajaib, dia juga harus mengajarkan lelaki itu perkembangan dalam dua dekad seperti smartphone, internet berkecepatan tinggi, anime modern dan lain-lain.



Hotondoshindeiru meluncurkan manga ini di situs ComicWalker Kadokawa pada bulan Juni 2018, dan Kadokawa akan menerbitkan buku volume keenam manga ini pada 23 Juni. Seri ini memiliki lebih 1,5 juta kopi yang telah beredar hingga saat ini.

 

 

 

 Source    : https://isekaiojisan.com/

Post by    : Hibiki

 

 

Tidak ada komentar

Disqus Shortname